Translate

Selasa, 24 Juli 2012

Mengatasi Tumit Kaki Pecah-Pecah


Mengatasi Tumit Kaki Pecah-Pecah
Bila tidak piontar menjaga kelembaban tubuh, cuaca panas kerap membuat kulit jadi kering, dan bahkan tumit kaki jadi pecah-pecah.
Keadaan itu tentunya membuatperempuan tidak pede. Terutama ketika mengenakan sepatu dengan tumit terbuka. Untuk mengatasi tumit pecah-pecah ikuti tips berikut.
©  PEMBERSIAN
Setiap kali sebelum tidur rendam kaki dalam air hangat selama 10-15 menit untuk mmebersihkan kaki. Tambahkan beberapa tetes minyak zaitun, susu atau madu untuk membantu melembutkan kulit.
©  Pengelupasan
Lakukan pengelupasan dengan krim exfolisting atau gosok tumit dengan batu apungn untuk membantu mengangkat sel-sekl kulit mati. Lakukan dengan hati-hati agar tidak terjadi iritasi kulit.
Sete;ah itu bilas kaki dan keringkan kaki dengan menepuk-nepuk menggunakan handuk lembut. Lanjutkam dengan mengoleskan pelembab atau krim kaki, dan kenakan kaos kaki. Lakukan prosedur tersebut setiap tumit kaki benar-benar halus dan lembut.
©  Cukupi hidrasi tubuh
Cukupi hidrasi tubuh dengan minum air putih sediktnya dua liter sehari. Kecukupan hidrasi tubuh tentu akan mendukung penyembuhan tumit kaki yang pecah-pecah.

©  hindari sering mandi air panas
Hindari terlalu sering mandi air panas, karena dapar membuat tumit yang pecah-pecah semakin parah kondisinya.
©  pilih sepatu yang nyaman.
Pilih sepatu yang nyaman, yang bisa mendukung kaki dan tumit agar tidak semakin pecah-pecah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Powered By Blogger